Tuesday, September 6, 2011

Gua Gong

| | 0 comments


Pacitan itu Kota 1001 Gua. Dan gua yang satu ini cantik sekali. Berada di perut gunung dan luas banget. Stalaktit dan stalagmit nya keren banget pertanda gua ini terbentuk udah ratusan tahun yang lalu. Bayangin aja 1 cm stalagmit butuh waktu 10 tahun pembentukan. Brati gua ini udah ada sejak kapan kalo stalagtit dan stalagmitnya menjuntai-juntai kaya gorden (^O^)
Tapi sayangnya stalaktit (yang diatas) banyak yang runtuh. Trus banyak juga tangan-tangan jahil yang pocelin stalagmitnya. Di area parkir ada pasar akik dan barang-barang souvenir lainnya. Kebanyakan berbahan dasar batuan karena emang jenis batu-batu mulia banyak terdapat di Pacitan.

0 comments:

Post a Comment

 

thanks for visiting

About Me

My photo
Hello there! I am Aulia, amateur cook and graphic designer. Love to eat and travel, enjoying movie so much, like to cook and gardening, love photography. I am an owl lover.♥
Twitter Facebook